Indonesia Hijau
MENDAKI GUNUNG MERBABU |
Merbabu.Com bekerja sama dengan Taman Nasional Gunung Merbabu, Basecamp Manggala Cuntel, Departemen Kehutanan dan rekan-rekan Wanabakti kota Surakarta (Solo), hendak melakukan penghijauan di jalur Cuntel.event ini adalah program jangka panjang dari komunitas pecinta alam MERBABU.COMmunity dengan Pramuka Pecinta alam Saka Wanabakti kota Surakarta, kegiatan ini diselenggarakan guna menumbuhkan rasa kecintaan kita terhadap alam serta menghijaukan kembali kawasan-kawasan indonesia yg telah gundu akibat pembukaan lahan baru, kebakaran hutan dll.
di dalam kegiatan ini para pendaki diberi hak untuk memberi nama pada tanaman yg akan mereka tanam dan sekaligus sebagai pengadopsi tananman tersebut
Pelaksanaan Kegiatan 2 – 3 Oktober 2010.
Pendaftaran Di buka mulai sekarang dan ditutup tanggal 22 September 2010
biaya pendaftaran Rp 50.000 dengan fasilitas KAOS, Sticker, PIN
Tempat Pendaftaran :
MENDAKI SECARA MASSAL |
Wilayah Jakarta & Sekitarnya :
Base Camp Merbabu.com Pusat Jln. H.sibi no 2 Kampung sawah rt 01/02 srengseng sawah, Jagakarsa
Telp 0818790120 Mbah Steve
Wilayah Jateng, D.I Yogyakarta, Jatim & Sekitarnya :
Base Camp Merbabu Solo / saka Wanabakti kota Solo Perum Perhutani KPH Surakarta Jln Gajah Mada no 45 solo (Depan Hotel sahid Jaya)
Telp 081915363441 Arjun
atau Bisa Menghubungi SAKA WANABAKTI Dikota Terdekat
ikut yuk...
BalasHapusmaaf kak admin, tolong dibuang saja pop up ucapan selamat datang dan tetek bengeknya, membuat load blog berat.
BalasHapusmakasih
salam ..
BalasHapuskalo ada pendakian massal tolong kabar - kabari ya bang blog,bulan september ini ..thank
@mencobacoba: okey.... bisa calling kami @087758648596
BalasHapusSalam Pramuka !
BalasHapusKedai Pramuka Online http://scoutaddictindo.blogspot.com/
masih bisa diperpanjang ga tuh pendatarannya
BalasHapus